PELATIHAN PEMBUATAN
BAHAN AJAR MULTIMEDIA
DASAR PEMIKIRAN :
- Minimnya pengetahuan di bidang informasi dan teknologi (IT)
- Rendahnya Sumber Daya Manusia (source) khususnya tenaga pendidik di Instansi pendidikan di bidang information, communication and technology (ICT)
- Metode Pembelajaran masih bersifat konvensional dan belum memfungsikan Laboratorium komputer yang dimiliki
- Kurangnya need (keinginan) /greget dari sebagaian tenaga pendidik terhadap pengetahuan komputer
- Dalam frame guru masih dirasa sulit untuk belajar tentang ilmu komputer
- Sebagaian pendidik masih acuh tak acuh terhadap perkembangan IT yang semakin pesat.
- Hanya sedikit tenaga pendidik yang ahli tentang komputer
- Mind set tenaga pendidik belum terbangun terhadap relevansi dan urgensinya IT dengan perkembangan dunia pendidikan
- Mainstream yang dibangun hanya bersifat pasrah terhadap perubahan, bukan dinamis (mengikuti) lajunya perkembangan IT.
- Adagium gatek (gagap teknologi) masih terasa kental di dalam dunia pendidikan kita
TUJUAN PELATIHAN :
- Meningkatkan kualitas Sumber daya manusia (SDM) khususnya di bidang IT.
- Memberdayakan (empowering) tenaga pendidik yang mulanya awam dengan IT kemudian menjadi mafhum dan ahli IT.
- Membangun paradigma pembelajaran berbasis ICT.
- Merekonstruksi ulang pemikiran tentang sulitnya belajar komputer
- Memasyarakatkan gaung pembelajaran berbasis IT.
- Secara umum dapat dapat meningkatkan proses pembelajaran dilingkungan sekolah dengan mendayagunakan multimedia.
WAKTU PELAKSANAAN :
Pelatihan Pengenalan Ilmu Komputer Dasar ini dibagi 8 Session yaitu,
Session 1-2...........,............,..................2006 (MS WORD)
Session 3-4...........,............,..................2006 (MS.EXCEL)
Session 5-6............,...........,..................2006 (POWER POINT)
Session 7-8............,...........,..................2006 (INTERNET dan E-Learning)
Waktu pelaksanaan tiap session adalah 1,5 Jam (90 Menit)
TEMPAT PELAKSANAAN
- Bisa ditempatkan di Instansi Klien.
PESERTA
Peserta pealtihan adalah Guru yang berminat terhadap ilmu ketrampilan komputer.
BIAYA PELATIHAN :
Biaya Instruktur Per-Session Rp. 300.000,-
Instruktur Terdiri dari dua orang ahli IT
Panitia Pelatihan akan mendapatkan :
Satu CD Master Materi Pelatihan yang terdiri dari :
File makalah Pelatihan
Kumpulan file template Word, Excel, Powerpoint, Internet
Kumpulan file software pendukung program presentasi.
Panitia berhak Menggandakan CD Master Materi Pealtihan untuk peserta pelatihan.
MATERI PELATIHAN :
Session 1................
- Pengantar pengenalan Ilmu komputer
- Konsep manajemen MS Word
Session 2............
- Pendalaman tatakerja Word
Session 3..................
- Pengenalan secara makro penggunaan Excel
Session 4..................
- Pendalaman materi Excel secara keseluruhan
Session 5................
- Pengenalan secara umum penggunaan power point
- Session 6...............
- Pendalaman materi power point (meliputi pembuatan presentasi yang menarik)
Session 7..............
- Pengenalan umum materi Internet
Session 8..............
- Pendalaman materi praktek penggunaan Internet (meliputi; Browsing,chating, buat e-mail, download, dan Upload)
www.mediatekmalang.org
www.mediatek-lab.com
www.embriolab.com
Software
Tidak ada komentar:
Posting Komentar